Terima Ratusan Aduan Pelanggaran Data Pribadi, Ini Langkah Komdigi
Berdasarkan Laporan Data Ditjen Wasdig Komdigi 2025, layanan PDP menerima 342 aduan, dengan 41 persen di antaranya merupakan aduan terkait pelindungan data pribadi. Selain itu, tercatat 483 permohonan konsultasi, di mana 89 persen membahas langsung isu PDP. Kondisi ini menunjukkan meningkatnya perhatian publik dan pelaku industri terhadap keamanan data seiring pesatnya transformasi digital. Direktur Jenderal Pengawasan Ruang Digital Komdigi, Alexander Sabar, menilai tingginya angka konsultasi sebagai sinyal positif…
Article by Aningtias Jatmika, Sri Noviyanti
CNN
Data 34 Juta Pengguna Bocor, Coupang Minta Maaf dan Beri Kompensasi
Perusahaan ritel daring asal Korea Selatan, Coupang, menyiapkan kompensasi senilai 1,69 triliun won Korea Selatan, setara 1,17 miliar dollar AS, bagi 34 juta pengguna yang terdampak kebocoran data besar-besaran yang terungkap bulan lalu. Dalam pernyataan resmi yang dirilis Senin waktu setempat, Coupang menyatakan akan memberikan voucher pembelian senilai total 50.000 won yang dapat digunakan untuk berbagai layanan Coupang…
Article by Nur Jamal Shaid
Kompas
Data Pribadi Dianggap “Panas” Sebelum Dilindungi oleh Hukum
Dalam beberapa hari mendatang, pengguna akan memiliki hak untuk meminta penghapusan atau pembatasan pemrosesan data pribadi mereka, dan jual beli data pribadi secara ilegal akan dilarang keras… Ini adalah beberapa peraturan dalam Undang-Undang Perlindungan Data Pribadi 2025, yang akan berlaku mulai 1 Januari 2026. Menjelang tanggal efektif berlakunya undang-undang tersebut, opini publik kembali ramai membicarakan permintaan Zalo untuk melakukan pembaruan…
Article by Báo Thanh niên
Vietnam.vn
Mulai Tahun 2026 dan Seterusnya, Hak Apa Saja yang Akan Dimiliki Pengguna Terkait Data Pribadi Mereka?
Mulai 1 Januari 2026, Undang-Undang Perlindungan Data Pribadi 2025 akan resmi berlaku. Undang-undang ini secara jelas menetapkan hak-hak subjek data (pengguna), termasuk: hak untuk mengetahui tentang pengolahan data pribadi; untuk memberikan persetujuan atau penolakan, atau meminta penarikan persetujuan terhadap pengolahan data pribadi; untuk melihat, mengedit, atau meminta pengeditan data pribadi…
Article by Báo Thanh niên
Vietnam.vn
Google Luncurkan Android 16, Rekomendasi Update dengan Fokus AI dan Privasi
Google resmi memperkenalkan Android 16 sebagai generasi terbaru sistem operasi mobile mereka. Pembaruan besar ini membawa fokus utama pada kecerdasan buatan, peningkatan keamanan, serta optimalisasi performa untuk menghadirkan pengalaman penggunaan yang lebih cerdas dan efisien…
Article by Wahyu Agil Permana
Radar Lampung
Aflac Data Breach by Scattered Spider Exposes 22.6 Million Records
In the annals of cybersecurity mishaps, few incidents underscore the vulnerabilities of the insurance sector quite like the recent data breach at Aflac Inc., one of America’s largest supplemental insurance providers. The Columbus, Georgia-based company, famous for its quacking duck mascot, confirmed in late December 2025 that hackers had compromised the personal and health data of approximately 22.6 million individuals. This revelation, coming six months after the initial intrusion in June, has sent ripples through the industry, highlighting the persistent threats facing data-heavy enterprises…
Article by Lucas Greene
Web Pro News
Lawan Tren Global, Biaya Kebocoran Data di ASEAN Justru Melonjak
Di saat dunia mulai melihat titik terang dengan penurunan biaya akibat pelanggaran data (data breach), wilayah Asia Tenggara (ASEAN) justru mencatat tren yang mengkhawatirkan. Berdasarkan laporan terbaru Cost of a Data Breach Report 2025 yang dirilis oleh IBM dan Ponemon Institute, biaya rata-rata pelanggaran data di kawasan ASEAN mengalami peningkatan signifikan, berlawanan dengan tren penurunan rata-rata global…
Article by Mohamad Mamduh
Medcom